animasi-bergerak-juru-masak-dan-koki-0013

Kamis, 15 Mei 2014

52. Minuman Es Kolak Pisang

es kolak

Bahan :

- 800 ml santan

- 350 gram gula pasir
- 3 lembar daun pandan
- 1/4 sdt garam
- 400 gram pisang tanduk, iris serong
- 240 gram kolang-kaling, iris tipis
- 150 gram nangka matang, potong kotak
- es serut secukupnya
- 50 ml sirup cocopandan



Cara membuat :
- Masak santan, gula pasir, daun pandan, dan garam sampai mendidih
- Masukkan pisang tanduk dan kolang-kaling sambil diaduk hingga mendidih.
- Tambahkan nangka, lalu masak kembali hingga mendidih, angkat dan dinginkan.
- Sajikan kolak pisang dengan es serut dan siramkan sirup cocopandan di atasnya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar